SALATIGA-Universitas Islam Negeri Salatiga melaksanakan Pengukuhan Ketua Tim Kerja dan Kasubtim, pada Selasa (29/10) di Gedung KH. Hasyim Asyari. Rektor UIN Salatiga, Prof. Zakiyuddin Baidhawy memberi selamat kepada Ketua Tim Kerja dan Kasubtim yang dikukuhkan, “Selamat dan barakallah untuk pejabat yang diangkat pada hari ini. Selamat menunaikan tugas dengan sebaik-baiknya.” Lebih lanjut, Prof. Zakiyuddin berpesan...Read More
SALATIGA-Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia berharap kepada pemuda untuk lebih berperan dalam Pembangunan Nasional Indonesia adalah tepat adanya, karena pada hakikatnya pemuda adalah pemilik masa depan. Harapan tersebut dibacakan oleh Rektor Universitas Islam Negeri Salatiga, Prof. Zakiyuddin saat Upacara Hari Sumpah Pemuda di Halaman Gedung KH. Hasyim Asyari, Selasa (28/10). Upacara Hari Sumpah Pemuda...Read More
SALATIGA-Dalam rangka mengoptimalkan fungsi informasi bagi para pengguna, UPT Perpustakaan Universitas Islam Negeri Salatiga menggelar pelatihan Online Resource Skill (OSR), Kamis (24/10). Pelatihan yang diikuti oleh dosen itu meliputi pemaparan materi terkait optimalisasi Penulisan Karya Ilmiah dengan Aplikasi Reference Tool Zotero dan Mendeley. Selain itu, ada pula materi mengenai penggunaan similarity check bagi dosen pembimbing...Read More
SALATIGA-Dalam rangka mendukung kemandirian pesantren, Universitas Islam Negeri Salatiga menggelar Expo Kemandirian Pesantren selama dua hari, Selasa-Rabu (22-23/10). Kegiatan yang digelar di Gedung Auditorium dan Student Center Prof. Dr. H. Achmadi tersebut merupakan rangkaian peringatan Hari Santri 2024. Saat membuka kegiatan, Rektor UIN Salatiga, Prof. Zakiyuddin Baidhawy mengatakan bahwa santri lekat dengan gambaran sosok mandiri,...Read More
SALATIGA-Alumni Universitas Islam Negeri Salatiga kembali menunjukkan kiprah positif dalam masyarakat. Dr. Wihaji, S. Ag., M. Pd. yang merupakan alumni prodi Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah UIN Salatiga (dulu STAIN Salatiga) resmi memperkuat Kabinet Merah Putih Republik Indonesia sebagai Menteri Kependudukan dan Pembangunan Keluarga. Sebelumnya, pria kelahiran Sragen, 22 Agustus 1976 tersebut pernah menjabat sebagai...Read More
SALATIGA-Menteri Agama mengimbau santri untuk ikut berkontribusi dalam membangun masa depan masyarakat yang lebih baik. Imbauan tersebut dibacakan oleh Rektor Universitas Islam Negeri Salatiga, Prof. Zakiyuddin saat Upacara Hari Santri di Halaman Gedung KH. Hasyim Asyari, Selasa (22/10). Upacara Hari Santri tersebut diikuti oleh tenaga pendidik, tenaga kependidikan, dan santri dari Ma’had Al-Jami’ah UIN Salatiga....Read More
SALATIGA-Rektor Universitas Islam Negeri Salatiga, Prof. Zakiyuddin Baidhawy menyambut kedatangan Kepala Biro Umum, Akademik, Keuangan, dan Perencanaan dengan harapan bisa bersinergi dalam upaya mencapai akreditasi lembaga unggul. “Selamat datang di kampus UIN Salatiga, Pak Suryo. Semoga kedatangan bapak dapat menambah kelancaran kinerja kami di UIN Salatiga,” ujar Rektor mewakili segenap sivitas akademika, Senin (21/10). Lebih...Read More
SALATIGA-Unit Kegiatan Mahasiswa Seni Musik Club (SMC) Universitas Islam Negeri Salatiga menggelar konser bertajuk Music for Everyone Vol. 4, Jumat (18/10). Kegiatan yang digelar di Gedung Auditorium dan Student Center Prof. Dr. H. Achmadi tersebut menampilkan enam band lokal dari Salatiga. Rektor UIN Salatiga, Prof. Zakiyuddin Baidhawy mengapresiasi adanya kegiatan itu. “UIN Salatiga mendukung semua...Read More
SALATIGA-Universitas Islam Negeri Salatiga berkomitmen untuk menghadirkan pendidikan inklusif yang mudah diakses oleh masyarakat. Dalam rangka mewujudkan komitmen tersebut, UIN Salatiga menjalin kerja sama dengan PT Pama Persada Nusantara menyalurkan beasiswa pendidikan bagi mahasiswa difabel. Beasiswa pendidikan sebesar 3,5 juta tersebut diberikan kepada Niswatun Mubarokah yang sedang menempuh semester tujuh pada Jumat (18/10). Selain uang...Read More
SALATIGA-Pusat Studi Gender dan Anak Universitas Islam Negeri Salatiga berhasil meraih Juara 1 kategori Perguruan Tinggi Responsif Gender se-PTKI yang ada di Indonesia pada ajang PTRG Award yang diselenggarakan di UIN Mataram, Kamis (17/10). PTGR Award yang diselenggarakan oleh DIKTIS Kemenag menilai 44 PSGA yang ada di PTKI se-Indonesia dan berhasil menyaring 12 finalis terbaik...Read More