October 4, 2023

Day

SALATIGA-Sebanyak 50 siswa kelas XII MA Raudlotul Furqon Banyubiru mengikuti Kunjungan Studi di Universitas Islam Negeri Salatiga, Rabu (4/10). Kepala MA Raudlotul Furqon, Azka Ulil, mengatakan bahwa tujuan dari kunjungan tersebut adalah untuk memperkenalkan peserta didik pada kehidupan kampus. “Terima kasih atas kesempatan yang diberikan kepada MA Raudlotul Furqon. Kami membawa siswa-siswa ke kampus UIN...
Read More
SALATIGA-Program Studi Tadris Matematika Universitas Islam Negeri Salatiga memfasilitasi kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa sharing session bersama School of Education and Science (SES) Jerman. Kegiatan yang diikuti oleh 50 guru dan siswa kelas XII tersebut digelar di SMA N 2 Salatiga pada Rabu (4/10). Ketua Prodi Matematika UIN Salatiga, Dr. Eni Titikusumawati, menilai kegiatan itu...
Read More